Kamis, 07 Januari 2010

Pentingnya Diferensiasi Bagi Perusahaan Skala UKM

Untuk mendapatkan tempat di hati konsumen, anda harus didukung dengan diferensiasi yang kuat. Terutama jika produk atau jasa anda bersaing di pasar yang ketat. Diferensiasi akan membuat anda lebih dikenal oleh konsumen anda.

Apa itu diferensiasi? Jangan buru-buru mengernyitkan dahi. Saya akan terangkan apa itu diferensiasi dengan bahasa yang mudah anda pahami, sesuai dengan janji saya yang telah lalu.

Menurut bung Hermawan, definisi diferensiasi adalah sebagai berikut : “Semua upaya yang dilakukan perusahaan untuk menciptakan perbedaan diantara pesaing dengan tujuan memberikan nilai yang terbaik untuk konsumen“.

Baca Selengkapnya >>

Tidak ada komentar:

Posting Komentar